Budaya Pop

Pangeran, Mingguan: Rara Sekar dan Ben Laksana: Kembali Ke Tanah

Admin — Asumsi.co

featured image
Asumsi.co

Selamat datang di Pangeran, Mingguan

Nama Rara Sekar dikenal banyak orang saat dirinya tergabung dalam Banda Neira. Single Luruh, kolaborasi Rara Sekar dan sang adik, Isyana Sarasvati berhasil menarik perhatian banyak mata. Di Pangeran, Mingguan pasangan Rara Sekar dan Ben Laksana bercerita banyak tentang hobi berkebun dan kebiasaan mereka mengkonsumsi hasil panen “home garden” yang mereka buat.

Rara dan Ben yang saat ini menjadi dosen, berbagi perspektifnya tentang sistem pendidikan Indonesia. Menurut mereka kurikulum pendidikan di Indonesia butuh koreksi dari banyak pihak dikarenakan sistem kurikulum pendidikan di Indonesia hanya membentuk siswa untuk pintar ujian bukan pintar dalam memahami fenomena sosial dan sistem tatanan sosial yang ada.

Share: Pangeran, Mingguan: Rara Sekar dan Ben Laksana: Kembali Ke Tanah