Bisnis

Punya Rumah Sebelum Usia 30 Tahun ala Anak Asumsi?

Nadhia Putri — Asumsi.co

featured image
Dok. BCA

Generasi muda atau yang biasa disebut milenial adalah generasi yang secara jumlah paling banyak belum memiliki hunian. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PURP) pada 2019 menaksir sekitar 81 juta orang dari generasi tersebut di Indonesia belum punya rumah. Angka tersebut nyaris menyentuh 30% dari total penduduk Indonesia. Kamu siap untuk berkontribusi mengurangi salah satu dari angka tersebut?

Pilih penawaran Bunga KPR Spesial

Memilih penyedia KPR dengan reputasi terbaik, adalah keputusan penting jika ingin memiliki rumah. Saat tulisan ini ditayangkan, Bank BCA menawarkan Bunga spesial KPR 3,88% eff p.a fix satu tahun.

Bunga spesial ini bisa kamu dapatkan di BCA Expoversary Online 2021 yang diikuti oleh lebih dari 280 proyek hunian perumahan serta apartemen dan lebih dari 170 kantor property agent. Tersedia juga berbagai jenis hunian mulai dari rumah, apartemen, ruko sampai SOHO yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan.

Semua prosesnya bisa kamu lakukan dengan cara online. Begini caranya;

1.    Akses www.expo.bca.co.id atau klik link ini, lalu klik “Registrasi” atau “Masuk Event”.

2.    Next, Isi nama lengkap, nomor telepon seluler, email, dan kota. Lalu klik “Daftar”. Jangan lupa centang kedua kotak dan klik “Kirim”. Pastikan kamu sudah melakukan registrasi ini sebelum mulai explore BCA Expoversary.

3.    Setelah registrasi berhasil, kamu sudah bisa melakukan eksplorasi di BCA Expoversary Online 2021. Pilih Tombol KPR untuk memulai pencarian hunian impian.

4.    Kamu bisa pilih nama properti atau nama developer/agen propertinya. Ada juga pilihan untuk properti baru maupun bekas. Kamu juga bisa tentukan dimana kota dan provinsi dari properti yang kamu ingin cari. Berikut dengan tipe, harga maksimum dan minimum.

5.    Sebelum mengajukan KPR secara online melalui BCA Expoversary Online 2021 ini, kamu juga bisa melakukan simulasi penghitungan dengan menekan tombol “Simulasi” di kanan bawah atau klik link ini. Simulasi tersebut adalah kalkulator untuk kamu mengetahui berapa besar cicilan yang harus kamu tanggung dengan sebelumnya menentukan harga properti yang diinginkan dan besaran DP nya. Kita coba masukin skema simulasi ya.

Sebagai contoh, melakukan simulasi dengan harga rumah Rp 845 juta. Dengan uang muka 10% sebesar Rp 84,5 juta, tenor selama 20 tahun, serta bunga promo BCA Expoversary Online 2021 sebesar 3,88% 1 tahun eff p.a, maka hasilnya sebagai berikut:

Cari diskon tambahan lainnya

Selain itu jangan lupa untuk mempersiapkan administrasi dengan baik. Lengkapi dokumen-dokumen yang diperlukan untuk pengajuan KPR. Soalnya, di BCA Expoversary Online 2021 ini ada diskon biaya administrasi 50%. Lumayan bangetkan?

Jangan sampai kelewatan ya, kesempatan ini hanya berlangsung dari 27 Februari – 27 Maret 2021. Segera kunjungi BCA Expoversary Online 2021 untuk mendapatkan bunga spesial KPR 3,88% eff p.a. dan promo menarik lainnya!

Share: Punya Rumah Sebelum Usia 30 Tahun ala Anak Asumsi?